Himbauan Kepala Madrasah terhadap Peserta Didik
Assalamu’alaikum Wr Wb Ananda Peserta Didik MTsN 10 Tanah Datar yang Allah Cintai…
Bunda mendoakan, semoga ananda selalu dalam keadaan sehat wal’afiat.
Sebagaimana yang disampaikan sebelum Liburan di mulai, bahwa selama libur, kita tetap mengisi hari-hari kita dengan amal-amal kebaikan.
Bunda bersama seluruh Bapak/ ibu Guru Ananda akan selalu memberikan semangat dan memantau keistiqamahan ananda dalam mengisi liburnya dengan aktivitas keta’atan.
Tetap selalu semangat ya Ananda Semuanya, LIBUR BUKAN BERARTI LEBUR, apalagi FUTUR.
Kami yang mencintai Ananda Semua karena Allah.
Kepala MTsN 10 Tanah Datar
Rika Maria
3,296 total views, 1 views today
Baca juga tulisan terkait berikut.
Peta Lokasi MTsN 10 Tanah Datar